Indonesia - Sorah An-Nas ( Mankind )

Noble Qur'an » Indonesia » Sorah An-Nas ( Mankind )

Choose the reader


Indonesia

Sorah An-Nas ( Mankind ) - Verses Number 6
قُلْ أَعُوذُ بِرَبِّ النَّاسِ ( 1 ) An-Nas ( Mankind ) - Ayaa 1
Katakanlah: "Aku berlindung kepada Tuhan (yang memelihara dan menguasai) manusia.
مَلِكِ النَّاسِ ( 2 ) An-Nas ( Mankind ) - Ayaa 2
Raja manusia.
إِلَٰهِ النَّاسِ ( 3 ) An-Nas ( Mankind ) - Ayaa 3
Sembahan manusia.
مِن شَرِّ الْوَسْوَاسِ الْخَنَّاسِ ( 4 ) An-Nas ( Mankind ) - Ayaa 4
Dari kejahatan (bisikan) syaitan yang biasa bersembunyi,
الَّذِي يُوَسْوِسُ فِي صُدُورِ النَّاسِ ( 5 ) An-Nas ( Mankind ) - Ayaa 5
yang membisikkan (kejahatan) ke dalam dada manusia,
مِنَ الْجِنَّةِ وَالنَّاسِ ( 6 ) An-Nas ( Mankind ) - Ayaa 6
dari (golongan) jin dan manusia.

Daftar Buku

  • Tawassul, Masyru' dan Mamnu'Buku ini membahas tentang masalah tawassul dalam Islam baik yang diperbolehkan maupun yang dilaran.

    Karya : Abdul Aziz Abdullah Al-Jahani

    Penterjemah : Fariq Qasim 'Anuz - Farid Muhammad al-Bathothy

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/371163

    Download :Tawassul, Masyru' dan Mamnu'

  • Seputar Hadits-Hadits Bulan MuharamDalam buku ini penulis menjelaskan tentang di sunahkannya berpuasa pada hari asyuro, dengan menyebutkan hadits-hadits yang menunjukan hal tersebut, begitu juga menjelaskan tentang tingkatan berpuasa pada hari itu.

    Karya : Abdullah Shalih Al Fauzan

    Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad

    Penterjemah : Abu Umamah Arif Hidayatullah

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/385278

    Download :Seputar Hadits-Hadits Bulan MuharamSeputar Hadits-Hadits Bulan Muharam

  • Nasehat Untuk Wanita PekerjaBuku ini berisi tentang nasihat-nasihat keagamaan bagi para wanita pada umumnya dan bagi para pekerja wanita pada khususnya.

    Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad

    Penterjemah : Erwandi Tirmizi

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/371151

    Download :Nasehat Untuk Wanita Pekerja

  • Keistimewaan aqidah Islam ] aqidah Ahli Sunnah wal Jama’ah ]Buku ini menjelaskan prinsip-prinsip dasar aqidah ahlussunnah wal jamaah yang harus diyakini dan diketahui oleh setiap muslim agar mereka selamat dalam kehidupan dunia dan akhirat serta mengantarkan mereka kedalam surga Allah swt…

    Karya : Mohammad Bin Ibrahim Al Hamd

    Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/224801

    Download :Keistimewaan aqidah Islam ] aqidah Ahli Sunnah wal Jama’ah ]Keistimewaan aqidah Islam ] aqidah Ahli Sunnah wal Jama’ah ]

  • Jihad di jalan Allah [ Ringkasan Fiqih Islam (9) ]Ringkasan Fiqih Islam Bagian ( 9 ) : Buku ini menjelaskan tentang jihad dijalan Allah yang mencakup tentang makna, hukum dan keutamaanya dalam islam, juga menjelaskan tentang adab berjihad dan kedudukan seorang yang mati syahid di jalan Allah .

    Karya : Muhammad ibrahim Al tuwaijry

    Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/223264

    Download :Jihad di jalan Allah [ Ringkasan Fiqih Islam (9) ]Jihad di jalan Allah [ Ringkasan Fiqih Islam (9) ]

Choose language

Choose Sorah

Daftar Buku

Choose tafseer

Participate

Bookmark and Share